Bocoran Soal CPNS 2019 dan Pembahasannya

Bocoran Soal CPNS 2019 dan Pembahasannya
Sumber: tribunnews.com
Bocoran Soal CPNS 2019 dan Pembahasannya Lengkap Terbaru - Hukum perdata adalah hukum yang mengatur hubungan antara orang yang satu dengan orang yang lain dengan menitikberatkan kepada kepentingan perseorangan. Ciri-ciri hukum perdata adalah sebagai berikut, kecuali .....
  • a. mengatur hubungan antara anggota masyarakat dengan negara yang mengatur tata tertib masyarakatnya.correct
  • b. korban berlaku sebagai penggugat.
  • c. mengatur hukum keluarga, hukum harta kekayaan, dan hukum waris.
  • d. mengatur hubungan antara orang yang satu dengan orang yang lain.
  • e. tersangka berlaku sebagai tergugat.wrong
Konstitusi Indonesia yang dikenal sebagai UUD 1945 dalam konteks klasifikasi konstitusi adalah konstitusi yang .....
  • a. tertulis, fleksibel, solidwrong
  • b. tidak tertulis, fleksibel, rigid
  • c. tertulis, fleksibel, rigidcorrect
  • d. tidak tertulis, toleran, rigid
  • e. tertulis, toleran, solid
Teks-teks yang termuat dalam konstitusi yang kemudian dikenal sebagai UUD 1945 adalah hasil perumusan apa yang terjadi di dalam kehidupan bermasyarakat. Keberadaan konstitusi dalam negara pada prinsipnya untuk .....
  • a. membatasi kekuasaan pemerintahcorrect
  • b. kekuasaan hukum di atas parlemen
  • c. memberikan kekuasaan tak terbatas pada pemerintah
  • d. jaminan atas kewajiban politik rakyatwrong
  • e. kekuasaan parlemen di atas lembaga hukum
Ideologi secara umum adalah suatu kumpulan gagasan, ide, keyakinan, serta kepercayaan yang bersifat sistematis yang mengarahkan tingkah laku seseorang dalam berbagai bidang kehidupan. Sebagai ideologi, Pancasila termasuk ke dalam ideologi terbuka karena .....
  • a. totaliter
  • b. menolak reformasi
  • c. nilai-nilai dan cita-cita dihasilkan dari pemikiran individu atau kelompok yang berkuasa dan masyarakatnya berkorban demi ideologinyawrong
  • d. penguasa bertanggung jawab pada masyarakat sebagai pengemban amanat rakyatcorrect
  • e. masyarakat harus taat kepada ideologi elite penguasa
Pada 3 Agustus 1995, Vietnam dinyatakan sebagai anggota ASEAN. ASEAN mengharapkan Vietnam dapat mengubah corak perekonomiannya yang sosialis komunis menjadi ekonomi . . . . .
  • a. terpimpin
  • b. kapitalis
  • c. industriwrong
  • d. liberaliscorrect
  • e. pasar
Problem awal dalam penyelenggaraan negara justru mengingkari dibentuknya UUD 1945 yang berkeinginan adanya .....
  • a. kontrol sosial
  • b. pemusatan kekuasaan
  • c. swasembada pangan
  • d. stabilitas ekonomi
  • e. pembatasan kekuasaancorrect
Soal tidak dijawab.
Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan sampai ke sekolah-sekolah di pelosok tanah air. Pernyataan tersebut terdapat dalam buku Pembelajaran Berbasis TIK halaman 32 karya Rahma Arif yang diterbitkan oleh Penerbit Fantasi pada tahun 2009. Teknik pengutipan teks tersebut yang benar adalah .....
  • a. Menurut Arif (2009:32) adalah "Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan sampai dengan sekolah-sekolah pelosok tanah air."
  • b. Arif (2009:32) "Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan ke sekolah-sekolah di pelosok tanah air."
  • c. Menurut Arif (2009:32) bahwa pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan ke sekolah-sekolah di pelosok tanah air.
  • d. "Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan ke sekolah-sekolah di pelosok tanah air" (dalam Arif, 2009:32).
  • e. "Pembelajaran berbasis teknologi komputer perlu segera disosialisasikan sampai dengan sekolah-sekolah pelosok tanah air" (Arif, 2009:32).correct
Soal tidak dijawab.
Pasar uang dan pasar modal Indonesia belum pulih. Rupiah masih terus mengalami tekanan mengikuti penurunan sebagian besar mata uang Asia. Masalah minimnya pasokan dolar AS di pasar valas semakin mempersulit mata uang lokal ini. Pada penutupan perdagangan valas tanggal 24 November 2008, rupiah melemah hingga 320 poin ke posisi 12.320 per dolar AS. Rupiah bahkan sempat menembus 12.325 per dolar AS. Pelaku pasar cemas karena belum ada sentimen positif dari dalam negeri. Oleh karena itu, pasar lebih memilih memegang dolar AS dalam kondisi pasar global yang sedang rentan ini. Paragraf di atas dikembangkan dengan menggunakan pola sebab-akibat karena .....
  • a. kalimat utamanya menyatakan hubungan sebab dan akibat
  • b. kalimat pertama menyatakan sebab dan kalimat lainnya menyatakan akibat
  • c. kalimat ketujuh menyatakan akibat, sedangkan kalimat lainnya menyatakan sebabcorrect
  • d. kalimat ketiga menyatakan sebab, sedangkan kalimat lainnya menyatakan akibat
  • e. kalimat pertama dan ketujuh menyatakan akibat, sedangkan lainnya menyatakan sebab
Soal tidak dijawab.
UUD 1945 sebagai hukum dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia dipenuhi perdebatan yang sengit pada proses pembentukannya, terutama antara para founding fathers sebagai berikut, kecuali .....
  • a. H.O.S. Tjokroaminotocorrect
  • b. Muhammad Yamin
  • c. Soekarno
  • d. Muhammad Hatta
  • e. Soepomo
Pemberontakan PKI di Madiun, dipimpin oleh .....
  • a. Amir Syarifudincorrect
  • b. Teuku Daud Beureuh
  • c. Kahar Muzakar
  • d. Kartosuwiryo
  • e. Amir Fatah
Nilai instrumental Pancasila dapat ditemukan dalam perangkat negara berikut ini, kecuali . . . . .
  • a. UUD 1945
  • b. Undang-undang
  • c. peraturan pemerintah
  • d. ketetapan MPR
  • e. keputusan Presiden dan Wakil Presidencorrect
Berikut merupakan isi dari Dekrit Presiden 5 Juli 1959, kecuali . . . . .
  • a. pembubaran Konstituante
  • b. akan dibentuk DPAS dalam waktu singkat
  • c. pemilihan Presiden dan wakil Presidencorrect
  • d. berlakunya kembali UUD 1945 dan tidak berlakunya lagi UUDS 1950
  • e. akan dibentuk MPRS dalam waktu singkat
Menurut pernyataan dalam pembukaan UUD 1945 perjuangan kemerdekaan merupakan tindakan yang diberkati oleh Allah karena . . . . .
  • a. kemerdekaan karunia Allah yang tidak perlu diperjuangkan
  • b. kemerdekaan itu sudah lama diperjuangkan
  • c. kehidupan kebangsaan yang bebas merupakan keinginan luhur
  • d. banyak pengorbanan yang harus diberikan untuk mendapatkan kemerdekaan
  • e. bangsa Indonesia adalah bangsa yang religiuscorrect
Proses pengadilan didasarkan pada pengaduan dari pihak yang merasa dirugikan (korban) merupakan ciri-ciri dari hukum . . . . .
  • a. perdatacorrect
  • b. publik
  • c. pidana
  • d. traktat
  • e. yurisprudensi
Ciri khas ideologi Pancasila adalah . . . . .
  • a. keselarasan, keseimbangan, dan keserasian dalam setiap aspek kehidupancorrect
  • b. reaksi terhadap absolutisme
  • c. negara hukum
  • d. reaksi terhadap liberalisme dan kapitalisme
  • e. penghargaan atas HAM
Departemen Agama seharusnya sanggup menyelenggarakan ibadah haji secara lebih baik. Sesuai dengan undang-undang terbaru, departemen ini tetap menjadi regulator sekaligus operator bahkan ikut menentukan anggota komisi pengawas. Peningkatan kualitas pelayanan diharapkan terjadi lewat pembenahan manajemen. Keluhan mulai muncul ketika belum ada perbaikan yang berarti. Lihatlah, baru-baru ini 89 anggota jamaah calon haji dari Jakarta dilaporkan mengalami diare saat berada di Madinah. Penderitaan mereka diduga akibat makanan yang basi atau tidak memenuhi standar kesehatan. Insiden seperti ini tidak perlu terjadi seandainya perusahaan katering menjaga kualitas makanan yang disajikan. Kualitas layanan akan terjamin lagi jika tim kesehatan selalu mengecek dan mengawasi makanan untuk jamaah calon haji. (Tempo, 21 November 2008) Pernyataan berikut merupakan opini dari teks di atas, kecuali . . . . .
  • a. Jamaah calon haji Indonesia tidak memperoleh layanan maksimal dari Departemen Agama.
  • b. Tim kesehatan tidak mengecek dan mengawasi makanan sehingga jamaah calon haji makan nasi basi.
  • c. Departemen Agama tidak bekerja secara profesional dalam penyelenggaraan ibadah haji.
  • d. Manajemen Departemen Agama lemah sehingga tidak mampu meningkatkan pelayanan penyelenggaraan ibadah haji.correct
  • e. Koordinasi tidak berjalan baik di antara komponen panitia penyelenggara ibadah haji di Departemen Agama.
Pada tanggal 20 Mei 1908 di STOVIA (School tot Opleiding voor Inlandsche Artsen) oleh pelajar-pelajar di sana, didirikan organisasi bernama Budi Utomo dengan ketuanya adalah .....
  • a. Sutomocorrect
  • b. Gunawan Mangunkusumo
  • c. Wahidin Sudirohusodo
  • d. Pangeran Ario Noto Dirojo
  • e. Suraji
(1) Sekelompok anjing laut utara (Mirounga angustirostris) sedang berganti kulit di sebuah pantai di dekat San Simeon, California. (2) Pantai ini sudah biasa dijadikan tempat berkumpulnya sekelompok anjing laut utara. (3) Di tempat ini pada musim panas, anjing laut mengalami pergantian kulit besar-besaran yang berlangsung sekitar satu bulan. (4) Selama sebulan, mereka kehilangan bulu dan kulit. (5) Anjing laut utara menghangatkan badan mereka sewaktu musim berganti kulit dengan cara berkumpul di pantai sambil menunggu tumbuhnya kulit dan bulu yang baru. Kalimat topik paragraf tersebut terletak pada nomor . . . . .
  • a. (1)correct
  • b. (4)
  • c. (2)
  • d. (5)
  • e. (3)
Sekretariat ASEAN berada di .....
  • a. Kuala Lumpur
  • b. Manila
  • c. Singapura
  • d. Jakartacorrect
  • e. Bangkok
Indonesia telah terpilih sebagai anggota Dewan HAM PBB periode 2011-2014 dengan perolehan suara terbanyak yaitu 184 pada resumed session Sidang Majelis Umum PBB ke-65 di .....
  • a. Kyoto
  • b. Jakarta
  • c. New Yorkcorrect
  • d. London
  • e. Den Haag
Terdapat beberapa perubahan UUD 1945 yang memengaruhi sistem politik Negara republik Indonesia, salah satunya adalah adanya pembatasan masa jabatan Presiden. Hal tersebut diatur dalam UUD 1945 pasal . . . . .
  • a. 6A
  • b. 7B
  • c. 7A
  • d. 7correct
  • e. 7C
Tokoh-tokoh yang memegang peran kunci proses pendirian Gerakan Non Blok sejak awal adalah sebagai berikut, kecuali .....
  • a. Presiden Mesir, Gamal Abdel Nasser
  • b. Presiden Indonesia, Sukarno
  • c. Presiden Yugoslavia, Slobodan Miloseviccorrect
  • d. Perdana Menteri India, Jawaharlal Nehru
  • e. Presiden Ghana, Kwame Nkrumah
Dalam kitab Sutasoma istilah Pancasila diartikan sebagai "pelaksanaan kesusilaan yang lima (Pancasila Krama)" yang isinya sebagai berikut, kecuali . . . . .
  • a. tidak boleh mencuri
  • b. tidak boleh marahcorrect
  • c. tidak boleh berbohong
  • d. tidak boleh melakukan kekerasan
  • e. tidak boleh mabuk minuman keras
Perjuangan Serikat Islam merupakan pergerakan . . . . .
  • a. regional
  • b. agama
  • c. dagangcorrect
  • d. nasional
  • e. sosial
Badan Pertimbangan Pendidikan Nasional (BPPN) dibentuk dan anggotanya diangkat oleh presiden sebagai wujud . . . . .
  • a. lembaga pengawas pendidikan dan kebudayaan
  • b. institusi nondepartemen dalam perumusan kebijakan pendidikan
  • c. pengawasan pemerintah dalam pengendalian mutu pendidikan
  • d. lembaga pembantu presiden dalam bidang pendidikancorrect
  • e. lembaga nonpemerintah yang bergerak dalam bidang pendidikan
Soal tidak dijawab.

#1 Soal Tes CPNS Falsafah Idieologi

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgV0dVQjJHSGRGNVE/view

#2 Soal Tes CPNS Sejarah Nasional Indonesia

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgVHdiRmRjaV9fclk/view

#3 Soal Tes CPNS Pengetahuan Umum

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgSFI5MVphOUVFalk/view

#4 Soal Tes CPNS Bahasa Indonesia

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgTWJBNlg1M3pFbU0/view

#5 Soal Tes CPNS Tata Negara

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgM0hySVYzM3lFRWc/view

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgazhBWm55blVpMjQ/view

#6 Soal Tes CPNS Bahasa Inggris

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgUDU2Qnl5cFlqLUk/view
#7 Soal Tes CPNS Antonim (Lawan Kata)

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgMnowT1JPVXBQT1U/view

#8 Soal Tes CPNS Padanan Kata

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgNmtRaXlrV0ZsdzA/view

#9 Soal Tes CPNS Menggambar

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgeEdWVlNfR2dKcWM/view

#10 Soal Tes CPNS Bakat Skolastik

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgaXBqamY0dURUTms/view
#11 Soal Tes CPNS Aritmatik

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgT1p1bFpvTDNrWEk/view

#12 Soal Tes CPNS Logika Angka

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgMmFSMWVkWndtMGs/view

#13 Soal Tes CPNS Logika Formil

https://drive.google.com/file/d/0B13kcADlXvNgbDZaajdfQ1BMVDQ/view
*Kami tidak bertanggung jawab apabila terdapat link yang tidak bekerja/rusak.

0 Response to "Bocoran Soal CPNS 2019 dan Pembahasannya"

Silakan masukkan komentar Sobat di bawah ini. Komentar di luar topik dan menanamkan link hidup atau mati tidak akan dimunculkan. Terimakasih. Salam